Sabtu, 10 September 2016

Penyebab Laptop atau Notebook Mati Total

http://toriqoel.blogspot.com/2016/09/penyebab-laptop-atau-notebook-mati-total.html
Pada umumnya penyebab kenapa Laptop dan Notebook mati total, dimana saat tombol power ditekan tidak respon sama sekali dari laptop maupun notebook dan tidak bisa charging, adalah sebagai berikut :
  1. Laptop/notebook sering dinyalakan pada kondisi lembab, misalnya habis kehujanan.
  2. Laptop/notebook sering dipaksa walaupun battery akan segera habis sehingga laptop mati sendiri karena kehabisan battery.
  3. Pemakaian laptop/notebook yang terus-terusan nonstop dan tidak pernah direstart.
  4. Tidak ada anti virus yang menjaga laptop atau notebook.
  5. Ada arus liar dari charger yang tidak normal
  6. Adanya semut yang berkumpul di dalam laptop/notebook karena laptop bau gurih atau bau enak yang lain.
  7. Laptop/notebook overheat karena pendingin processornya kotor dan buntu dan tidak segera dibersihkan dan laptop digunakan terus menerus.
  8. Laptop/notebook biasanya sering dipakai main game besar atau berat.
  9. Laptop/notebook jarang dipakai dan disimpan di tempat yang agak lembab.
  10. Laptop/notebook digunakan tanpa battery dan listrik sering mati, sehingga komponen power sering mendapatkan hentakan arus yang ekstrim.
Itulah beberapa penyebab umum laptop mati total, silahkan dihindari semuanya agar laptop kamu tidak mati total yang biaya repairnya tidak sedikit dan tidak menutup kemungkinan laptop kamu minta ganti motherboard gara-gara mati total.

source:jiwacomp.com


EmoticonEmoticon